Page 3 - LAPORAN AKHIR MASTERPLAN KAWASAN SABA BUDAYA BADUY DAN SEKITARNYA
P. 3

LAPORAN AKHIR
                                                Perencanaan Masterplan Kawasan Saba Budaya Baduy dan Sekitarnya






                  Puji syukur kita panjatkan ke hadirat Tuhan YME atas tersusunnya Laporan Akhir. Laporan
                  Akhir ini disusun berkenaan dengan telah dimulainya pekerjaan “Penyusunan Rencana
                  Masterplan Kawasan Saba Budaya Baduy dan Sekitarnya” yang dilakukan oleh konsultan.



                  Laporan Akhir ini merupakan hasil tahapan awal dari kegiatan pekerjaan “Penyusunan
                  Penyusunan Rencana Masterplan Kawasan Saba Budaya Baduy dan Sekitarnya” Tahun
                  Anggaran 2024. Laporan Akhir ini memuat tentang Pendahuluan, Kebijakan Daya Tarik
                  Wisata, Kondisi Umum dan Kepariwisataan, Tujuan Sasaran dan Strategi Pengembangan,
                  Rencana  Pengembangan  Daya  Tarik  Wisata,  Rencana  Tapak  Lokasi  Prioritas,  dan
                  Indikasi Program.


                  Besar harapan kami agar laporan ini dapat bermanfaat dan sesuai dengan sasaran yang
                  telah ditetapkan. Atas bantuan dan saran-saran yang telah diberikan, maka kami ucapkan
                  terima kasih




                                                                         Rangkasbitung, Desember 2024


                                                                                           Tim Penyusun


























                             DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA
                             PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK                                             ii
   1   2   3   4   5   6   7   8