Page 63 - RENCANA INDUK GEOPARK BAYAH DOME
P. 63

Malingping        609.44        7,107.64        22.99   537.98   3.76   2,368.70   75.2   258.5
                 Muncang          2,947.20   0.07   3,849.86             132.21   2.97   1,159.62   58.76   59.1
                 Panggarangan      3,382.90      4,767.95        1.56    292.69   0.38   1,906.89   142.23   7,210.07
                 Rangkasbitung   5.87      75.87   4,489.16   15.37      791.18   2.71   1,155.81   86.24   754.05
                 Sajira            511.21   3.76   4,839.26              409.5   52.73   2,025.79   104.55   2,650.56
                 Sobang           6,730.79       3,704.60         0.2    145.4         993.51   45.63   56.03
                   Total     5.87   64,417.19   286.82   91,856.53   16.06   46.35   4,535.00   528.45   18,404.54   1,095.48   16,870.06
                 Sumber: Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Lebak 2023-2043

               2.7.5  Kebencanaan

                       Potensi  kebencanaan  yang  terdapat  pada  Kabupaten  Lebak  dapat  diidentifikasikan
               menjadi lima jenis rawan bencana, yakni rawan banjir, rawan tsunami, rawan gempa bumi, rawan
               longsor, dan rawan likuifaksi (Gambar 2.22).
                       Kawasan  rawan  banjir  terdapat  di  bagian  barat  Geopark  Bayah  Dome  mulai  dari
               Kecamatan Gunungkencana, Cijaku hingga ke hilir di Malingping, kemudian di bagian utara pada
               Kecamatan Sajira dan Rangkasbitung serta di Cipanas. Sedangkan rawan tsunami terdapat di
               sepanjang pesisir selatan Geopark Bayah Dome, dari Kecatamatan Malingping hingga Cilograng.
               Salah satu penyebab tsunami adalah kehadiran zona subduksi pada selatan Pulau Jawa.
                       Kawasan rawan gempa bumi terdapat pada setiap seluruh kawasan Geopark Bayah Dome,
               disebabkan oleh jalur patahan aktif, seperti sesar Cimandiri dan Sesar Baribis. Kawasan rawan
               longsor dengan tingkat kerawanan tinggi terdapat pada Kecamatan Cibeber, ditinjau dari kondisi
               morfografi  berupa  dataran  tinggi  dengan  kemiringan  lereng  terjal.  Kawasan  rawan  likuifaksi
               terdapat pada bagian pesisir selatan Geopark Bayah Dome, seperti Kecamatan Malingping, Cihara,
               dan Panggarangan.








































                               Gambar 2.22 Peta kerawanan bencana kawasan Geopark Bayah Dome



                                                                                                       41
   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68